Jumat, 19 Oktober 2012

PERALATAN DAN PERLENGKAPAN K3

Perlengkapan dan Peralatan K3 (Keselamatan Kerja Konstruksi) meliputi :
1. Promosi program K3
  • Pemasangan bendera K3, bendera RI, bendera perusahaan.
  • Pemasangan sign-board K3 yang berisi antara lain slogan-slogan yang mengingatkan perlunya be-kerja dengan selamat
2. Perlengkapan perlindungan diri (personal protective equipment) :
  • Pelindung mata dan wajah
 sumber : www.osha.gov
google safety                                                                                             
  • Helm Pengelas
  sumber : www.osha.gov
  • Pelindung Pendengaran
sumber : www.osha.gov
  • Pelindung Kepala
Jenis-jenis pelindung kepala seperti pada gambar dibawah :

Kelas G untuk melindungi kepala dari benda yang jatuh dan melindungi dari sengatan listrik sampai 2.200 volts
sumber: www.osha.gov
Kelas G

Kelas E untuk melindungi kepala dari benda yang jatuh, dan dapat melindungi dari sengatan listrik sampai 20.000 volts
kelas E / sumber : www.osha.gov
  
Kelas F untuk melindungi kepala dari benda yang jatuh, TIDAK melindungi dari sengatan listrik, dan TIDAK melindungi dari bahan-bahan yang merusak (korosif)
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar